Visi dan Misi

Visi dan Misi

" Visi Misi Kabupaten Kuningan Mandiri, Agamis Dan Sejahtera "

- Visi

  • Slot Dana dalam dinamika pembangunan dan ekonomi daerah.
  • Agamis dalam perikehidupan sosial dan budaya masyarakat.
  • Sejahtera dengan lingkungan terjaga sebagai hasil pembangunan.

- Misi

  1. Meningkatkan kualitas sumberdaya manusia melalui penanaman nilai agama, peningkatan kualitas pendidikan, kesehatan, daya saing dan pengarusutamaan gender dalam kehidupan berbudaya dan harmonis.
  2. Memantapkan keunggulan kawasan agropolitan, pariwisata daerah, sektor unggulan lainnya melalui peningkatan investasi, penciptaan dan perluasan lapangan kerja serta peningkatan sarana dan prasarana.
  3. Meningkatkan percepatan penanggulangan kemiskinan melalui bantuan dan pelayanan sosial terpadu, pemberdayaan masyarakat dan peningkatan usaha ekonomi produktif.
  4. Memantapkan pelestarian sumberdaya alam dan lingkungan hidup dalam kerangka Kabupaten Konservasi dengan menerapkan asas kehidupan berkelanjutan (sustainable livelihood).
  5. Mewujudkan tata pemerintahan yang baik dan pengembangan kerjasama daerah.